Jumat, 25 Desember 2015

Majalah Baru: "Asahi News" Tahun 2015




Penerbit: ASHI (Asosiasi Auditor Hukum Indonesia). Alamat Redaksi: Gedung Sarinah, Lantai 11, Jl. MH. Thamrin Kav. 11, Jakarta 13050. Dewan Penasehat: Prof. Dr. Jimly Asshiddiqie, SH; Prof. Ade Saptomo, SH., MH; Dr. Teguh Samudra, SH., MH; Jamaslin James Purba, SH; Ahmad Ansyori, SH; Oka Mahendra, SH; Arifin Djauhari, SH., MH; Hardi Saputra, SH. Penanggung Jawab dan Pemimpin Umum: Dr. Qomaruddin, SH., MH. Pemimpin Redaksi: Urbanisasi. Wakil Pemimpin Redaksi: Rora Roikhani. Sekretaris Redaksi: Novita Ayu Endah Budiarsi; Yusnita Hafnur. Redaktur Pelaksana: Edi Winarto; Landong MT Nadeak. Koordinator Liputan: Devid Oktanto. Reporter: Atur Andayani Bs; Nurman Hakim Azmal Wajih. Fotografer: Yul Adriansyah; Ahmad Faqih; Audi Lamas Bijaksana. Pemimpin Usaha: Joko Sriwidodo. Sirkulasi dan Distribusi: Fikri Abdullah; Siti Noerhaida. Akuntansi dan Keuangan: Dwi Miranti Skandia Pratiwi. Iklan & Marketing: Benyamin S Doda; Dewi Yulianti.

Di tengah perkembangan bisnis yang makin komplek, kebutuhan terhadap auditor hukum semakin meningkat. Audit hukum diperlukan, antara lain, untuk memastikan bahwa segala transaksi atau aktivitas bisnis lainya sudah sesuai atau tidak melangara hukum.

Majalah ini tidak saja layak dibaca bagi auditor hukum, tetapi juga bagi siapa saja yang peduli terhadap masalah hukum, baik di perusahaan maupun pemerintahan.

Majalah yang tampak di blog adalah Edisi No. 3/Tahun I/Juli-Agustus 2015. Harga: Rp. 25.000,-. Cover Depan: Prof. Bagir Manan.

1 komentar:

  1. selamat siang pak atmojo, saya mahasiswi ilmu sejarah undip semarang, saya sedang mencari majalah duna maritim yang cover depannya adalah ali sadikin untuk keperluan sumber primer penulisan skripsi saya, saya melihat bahwa bapak memiliki koleksi tersebut. mohon infonya pak, dan bagaimana saya bisa menghubungi bapak untuk melihat majalah tersebut.

    terimkasih. mohon info. regards
    peni (penisuwito76@gmail.com)

    BalasHapus