Ini adalah lanjutan dari blog sebelumnya (http://koleksikemalaatmojo.blogspot.com). Sebab jatah free space dari blog sebelumnya sudah habis. Tujuan blog ini tak lain adalah untuk menyimpan sebagian dari koleksi pribadi.
Jumat, 24 Mei 2013
Majalah/Buletin: "Hiwar" Tahun 2010
Penerbit: Jaringan Islam Liberal (JIL). Alamat: Jl Utan Kayu No. 68-H, Jakarta Timur 13120. Dewan Redaksi: Abd. Moqsith Ghazali; Hamid Basyaib; Luthfi Assyaukanie; Novriantoni Kahar; Saiful Mujani; Ulil Abshar-Abdalla. Redaktur Pelaksana: Saidiman Ahmad. Redaktur: Lanny Octavia; Malja Abror; Ade Juniarti.
Motto: Dialog, Bukan Konfrontasi. Isinya, selain berita aktivitas organisasi, juga tulisan aneka topik yang dikaitkan dengan agama Islam, dengan sudut padang yang lebih terbuka. Dalam edisi ini, misalnya, dimuat pidato Luthfi Assyaukanie dalam sidang Judicial Review UU PNPS Penodaan Agama di Makahkama Konstitusi pada 17 Februari 2010. Judulnya: Negara Harus Melindungi Semua Agama dan Keyakinan.
Majalah/Buletin yang tampak di blog adalah Volume 2/Tahun 2/April - Juni 2010.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar