Ini adalah lanjutan dari blog sebelumnya (http://koleksikemalaatmojo.blogspot.com). Sebab jatah free space dari blog sebelumnya sudah habis. Tujuan blog ini tak lain adalah untuk menyimpan sebagian dari koleksi pribadi.
Jumat, 28 September 2012
Majalah Lama: "Lontara Hasanuddin" Tahun 1966
Penerbit: Pendam XIV/Hasanuddin. Alamat: Djl. Monginsidi No. 19, Makassar. Alamat Perwakilan Surabaja: Djl. Perak Timur No. 154, Surabaja. Pemimpin Umum / Penanggung Djawab; Letkol. Moch. Masdoeki. Pelaksana Harian: Biro Penerbitan Pendam XIV / Hasanuddin. Press Photo: Sertu Hamzah K.; Sertu N.K. Motulo; Sukri (Pionir).
Isinya ada berita politik, kisah nyata, hukum, olah raga, film, dan masih banyak lagi.
Majalah yang tampak di blog adalah Nol. 86/Tahun III/1966. Keterangan Cover: Letkol A Lamo, saat itu Caretaker Gubernur Sulawesi Selatan, sedang menyerahkan bendera Porja dalam uoacara Pembukaan Porjah IV di Makassar (Foto Pionir/Pendam XIV).
Tidak ada komentar:
Posting Komentar